Wednesday, April 27, 2016

Senja Hati

Hitam pekat awan, tak sehitam hatiku
Membaranya matahari, tak semembara hatiku
Bahkan anak semut yang baru lahir tau apa yang aku mau
Namun tidak denganmu

Baiknya hatimu, sebaik malaikat bagiku
Hadirnya dirimu, memberi warna di hidupku
Panas terik yang menusuku,
Hujan badai yang menamparpun aku tempuh
Aku mencintaimu sangat

Tapi kamu tidak,
Tidak buatmu.